Skip to main content

PENERAPAN STRATEGI GENERIC PORTER PADA PT VANS INDONESIA


Definisi strategi generik menurut M. Porter adalah suatu pendekatan strategi perusahaan dalam rangka mengungguli pesaing dalam industri sejenis.

Menurut Michael Porter, ada tiga landasan strategi yang dapat membantu organisasi memperoleh keunggulan kompetitif, yaitu keunggulan biaya, diferensiasi, dan fokus. Porter menamakan ketiganya strategi umum (strategi generik). Keunggulan biaya menekankan pada pembuatan produk standar dengan biaya per unit sangat rendah untuk konsumen yang peka terhadap perubahan harga. Diferensiasi adalah strategi dengan tujuan membuat produk yang menyediakan jasa yang dianggap unik di seluruh industri dan ditujukan kepada konsumen yang tidak terlalu peduli dengan perubahan harga. Fokus berarti membuat produk dan menyediakan jasa yang memenuhi keperluan sejumlah kelompok kecil konsumen.

DIVERENSIASI

PT vans memilih diverensiasi dan menjadikan pangsa pasar internasional sebagai titik perhatian utama .

Strategi bisnis unit menciptakan diferensiasi melalui kualitas produk yang tinggi, awet dan tahan lama.

Persyaratan untuk strategi ini adalah: 

     1. Keterampilan dan Sumberdaya Umum yang di perlukan:
       a Jaringan Distribusi penyebaran produk yang telah tersebar dibeberapa negara
       b.  Mampu memproduksi alas kaki yang berkualitas, kuat, dan tahan lama
        c. Pembagian divisi kerja yang jelas

   2. Persyaratan Organisasi Umum:

        a.  Koordinasi yang kuat antara fungsi-fungsi dalam riset dan pengembangan  produk, dan pemasaran.
        b.  Pengukuran dan insentif yang subyektif.
         c. Perekrutan karyawan yang berkompeten dan kreatif di bidang masing masing
         d. Adanya kesesuaian antara kemampuan perusahaan untuk menciptakan keunikan yg sesuai  dengan permintaan para pelanggan. 

VALUE CHAIS UNTUK DI DEVERENSIASI 

adanya kesesuaian antara kemampuan perusahaan untuk menciptakan keunikan yg sesuai dg permintaan para pelanggan.

 1.Menciptakan sebuah analisa rantai nilai
     a.  Tingkat kepentingan dari tiap aktivitas yang berbeda
     b. Keterpisahan dari aktivitas yang berbeda.
     c.  Dibuat rantai nilai yang terpisah untuk setiap kelompok pelanggan. 

 2. identifikasi faktor penentu diferensiasi 
     a. menggunakan bahan kulit asli
     b. memilih bahan-bahan yang berkualitas

3.Pilih dan tentukan faktor-faktor kunci 
     a. Saluran distribusi produk Vans telah dikenal secara meluas
      b.Bahan berkualitas,awet dan tahan lama

4.Tempatkan keterkaitan antara rantai nilai perusahaan dan pelanggan.
menciptakan nilai bagi pelanggan meliputi :
   a. Menurunkan biaya
   b.Vans telah memberikan produk yang berkualitas dengan harga terjangkau, akan tetapi    tidak menurunkan kualitas yang diberikan
   c. Memberi produk diferensiasi pada aktivitas pelanggan
   d.Vans melncurkan Produk sepatu yang tahan air dan tidak mudah rusak

Analisis value chains di atas: 

Inbound logistic
bahan baku        : menyediakan bahan bahan untuk membuat sepatu vans
 gudang penyimpanan : bahan baku dari supplier di terima di gudang kemudian di beri kode dan di          input persediaan untuk memudahkan kontrol jumlah persediaan yang          tersedia , persediaan yang habis dan persediaan yang di btambah
 supplier       : memasok barang dan kemudian di kirim ke gudang untuk di simpan
 supervisor       : memasarkan dan mempromosikan produk bisa di kenal di kalangan          masyarakat
 produk       :barang sepatu yang kita jual dan menawarkan ke konsumen

Operation

 tenaga produksi     : membutuhkan tenaga kerja yang terampil dan terutama yang berpengalaman       di bidang olah sepatu
  quality produk     : vans meemberikan kualitas yang bagus dengan bahan lunarlon sehingga       nyaman di pakai sehari hari .
 pengolahan produk : dalam proses pengolahan dilakukan cutting prosses , sewing process , stockfit      process , assembling process dan terahir proses finishing

Outbond logistic

distributor : memasarkan barang kepada konsumen sehingga produk bisa di kenal di                     kalangan masyarakat
 packing : menyiapkan / membungkus sepatu tersebut ke dalan dos (tempat ) untuk segera    pasarkan
produk display     : sepatu vans yang sudah di packing rapi untuk segera di beri label
Labeling : proses label / pembelian logo vans yang segera di pasarkan ke pasar asia dan    internasional .

Marketing and sales

Website : situs online untuk mempromosikan barang dan untuk    mempermudah penjualan produk penjualan sepatu vans
promosi : untuk mempromosikan produknya , PT vans melakukan   banyak cara seperti : pameran , iklan dan agen penjualan .
Price : memeberikan harga yang murah namun tetap dengan mutu   dan kualitas yang bagus
pameran : memamerkan produk vans ke khalayak ramai contohnya : pameran di mall , toko

Service

keramahan   : selalu ramah dan tersenyum  kepada pengunjung yang    datang ke outlet / toko kita .
 kerapian : menggunakan pakaian lengkap serta rapi untuk    menghadapi pengunjung yang datang ke toko
 Kebersihan : selalu menjaga kebersihan toko dan produk yang kita akan    jual
 cepat respon : cepat menanggapi / merespon customer yang akan    membeli sepatu vans
 kesabaran : selalu sabar dan sikap santn terhadap customer yang    datang ke toko .

Comments

Contact Form

Name

Email *

Message *

Popular posts from this blog

Analisis SWOT Perusahaan Shopee

Gambaran Umum Perusahaan Shopee adalah platform perdagangan elektronik yang berkantor pusat di Singapura di bawah SEA Group (sebelumnya dikenal sebagai Garena), yang didirikan pada 2009 oleh Forrest Li. Shopee pertama kali diluncurkan di Singapura pada tahun 2015, dan sejak itu memperluas jangkauannya ke Malaysia, Thailand, Taiwan, Indonesia, Vietnam, dan Filipina. Karena elemen mobile yang dibangun sesuai konsep perdagangan elektronik global, Shopee menjadi salah satu dari "5 startup e-commerce yang paling disruptif" yang diterbitkan oleh Tech In Asia. Shopee sendiri dipimpin oleh Chris Feng. Chris Feng adalah salah satu mantan pegiat Rocket Internet yang pernah mengepalai Zalora dan Lazada. Pada tahun 2015, Shopee pertamakali diluncurkan di Singapura sebagai pasar mobile-sentris sosial pertama dimana pengguna dapat menjelajahi, berbelanja, dan menjual kapan saja.Terintegrasi dengan dukungan logistik dan pembayaran yang bertujuan untuk membuat belanja online mu

Analisis SWOT Pada PT PERTAMINA (PERSERO)

Analisis SWOT adalah perkembangan hubungan atau interaksi antar unsur internal, yaitu kekuatan dan kelemahan terhadap unsur eksternal yaitu peluang dan ancaman.  Di dalam penelitian analisis SWOT dapat diperoleh hasil berupa kesimpulan 4 strategi utama yaitu : SO/maxi-mini (Aggressive Strategy) yaitu menggunakan kekuatan internal untuk mengambil kesempatan yang ada di luar. WO/mini -maxi (Turn Around/TA) yaitu menggunakan kesempatan eksternal yang ada untukmemaksimalkankesempatan yang ada. ST/maxi-mini (Diversification Strategy) yaitu menggunakan kekuatan internal untuk menghindari ancaman yang ada di luar. WT/mini-mini (Turn Around ) yaitu meminimalkan kelemahan dan ancaman yang mungkin ada. PT Pertamina adalah perusahaan milik negara (BUMN) terbesar di Indonesia dalam hal pendapatan dan labanya. Perusahaan ini aktif di sektor hulu dan hilir industri minyak dan gas. Sektor hulu meliputi eksplorasi dan produksi minyak, gas dan energi panas bumi, sementara kegi

ANALISIS SWOT pada PIZZA HUT

Dok. Pribadi Gambaran Umum   Pizza Hut adalah sebuah restorant berantai dan waralaba franchise makanan internasional yang berpusat di Addison, Texas, USA. Perusahaan ini didirikan tahun 1958 oleh dua mahasiswa, dan Frank Carney dengan meminjam $600 dari ibu mereka  untuk membuka toko pizza kecil di kampung halaman mereka di Wichita, Kansas. Kemudian dibeli oleh PepsiCo, Inc. pada 1977. Hut sekarang ini merupakan restoran pizza terbesar di dunia, dengan hampir 34.000 restoran, kios pengantaran – ambil ke luar di lebih dari 100 negara. Pizza Hut hadir di Indonesia untuk pertama kalinya pada tahun 1984, dan merupakan restoran pizza pertama di Indonesia. Saat ini, Pizza Hut mudah ditemui di kota – kota besar di seluruh Indonesia.Pemagang hak waralaba tunggal di Indonesia ialah PT Sari Melati. ANALISIS SWOT Analisis SWOT adalah metode perencanaan strategis yang digunakan untuk mengevaluasi  kekuatan (strengths), kelemahan (weaknesses), peluang (opportunities),dan anc